Alhamdulillah! Dua Tim PBSI UAD Lolos Pendanaan Penelitian 2025
๐ Alhamdulillah! Dua Tim PBSI UAD Lolos Pendanaan Penelitian 2025 ๐ Kabar membanggakan datang dari Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FKIP Universitas Ahmad Dahlan! ๐ Sebanyak 2 tim berhasil lolos pendanaan dalam Program Penelitian Tahun Anggaran 2025 dari Direktorat Jenderal Riset dan Pengembangan, Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Republik Indonesia. Semoga pencapaian […]